Minggu, 20 Oktober 2013

Ikut Kristus Pikul Salib. Ryan Frinandoe



Segalanya ya Tuhan aku mencoba menyanggupi diri untuk turut ikut dalam penderitaan salib mu. Tujuan ku mengikutMu bukanlah mencari kekayaan, tetapi  menjadi tujuan ku ialah agar Tuhan senang. Hal pertama yang menjadi permohonan ku adalah aku mendapatkan pengenalan yang sejati terhadap Engkau. Ketahuilah segala isi pikiran dan hati ku ya Tuhan agar aku selalu sadar akan apa yang harus ku lakukan untuk Tuhan. Engkau mengetahui apa yang Kau rancangkan mengenai hari depanku, Engkau menentukan aku kemana aku akan pergi, janganlah kiranya aku pergi meninggalkan Engkau ya Tuhan, sebab kepada Mu saja aku bersandar dan berharap. Lindungilah aku selalu ya Tuhan dalam pelukanmu agar aku aman dalam pimpinan Tuhan. Amin...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar